Cara Mengaktifkan USB Debugging Disemua Tipe Hp

Cara Mengaktifkan USB Debugging Disemua Tipe Hp
Image By Info Updates

Pengguna smartphone yang sudah biasa memainkan sistem akar dari hp tentunya tidak asing lagi dengan instilah usb debugging.

Namun ada juga yang sama sekali belum tau apa itu usb debugging dan bagaimana cara mengaktifkan-nya serta apa fungsinya.

usb debugging dan fungsinya

Usb debugging adalah opsi dimana pengguna bisa menyesuaikan sesuatu yang ada didalam perangkat smartphone.

Dan penyesuaian itu bisa berupa

  • upgrade sistem dengan metode command prompt.
  • melakukan test terhadap aplikasi.
  • menguji kesempurnaan perangkat "test mode".
  • memeriksa adanya bug pada perangkat dan lain-lain.

cara mengaktifkan usb debugging

Setelah mengenal usb debugging sekarang saatnya bagaimana cara mengaktifkan usb debugging di semua jenis hp.

Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah menuju ke :

  1. Setting.
  2. about.
  3. Lalu tekan berulang pada build number hingga muncul notifikasi "you are now developer".

Untuk hp xiaomi tekan berulang pada versi miui untuk mengaktifkan opsi developer

Image By Info Updates

Setelah notifikasi muncul itu tandanya kamu sudah berhasil mengaktifkan Opsi tambahan "Developer option" dan kamu bisa mengaksesnya di Menu Tambahan Setting.

Image By Info Updates

Setelah menemukan Developer option, maka kamu harus menyalakan opsi usb debugging yang ada didalamnya seperti gambar diatas.

Dan selamat. Kamu sudah membuka mode usb debugging dan developer option.

Jika ingin memeriksanaya, kamu bisa colokkan hp yang sudah kamu unlock DEVELOPER OPTION nya, dengan cara memasukkan usb kabel yang terhubung ke pc. dan mengetikan secara menual di CMD dengan perintah adb devices. Yang nantinya akan muncul notifikasi di hp seperti ini :

Image By Info Updates
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url